- TIPE VISIONER
Biasanya kalau abis gajian akan langsung misahin uang untuk ditabung atau diinvestasikan Orang kayak gini sangat memikirkan masa depannya jadi yang pertama didahulukan untuk ditabung dan investasi - TIPE SHOLEH / SHOLEHAH
Tipe ini biasanya setelah gajian langsung disedekahkan Karena orang tipe ini sangat sadar kalau setiap pengahsilan yang diterima ada hak orang lain juga di dalamnya - TIPE BAYAR UTANG DULU
Tipe ini setiap gajian langsung CUS bayar utang gak pake ditunda-tunda Karena tipe ini selalu kepikiran dan belum tenang sebelumbayar utangnya - TIPE SHOPPAHOLIC
Kalau tipe ini pas gajian langsung gas scrolling online shop atau langsung nge-mall nyari diskonan tanpa pikir panjang
Kalian selama ini yang mana dan ingin jadi yang mana?